
anakbola.net – Setelah mencetak 2 gol tanpa balas saat melawan Gatra FC, tiket final Cipta Taruna Cup diperoleh Teje FC Curug.
Dalam pertandingan babak penyisihan PSP Cup yang digelar pada kamis (13/2) di lapangan Gawir, Dukuh Pinang, Kabupaten Tangerang. Hasil ini di luar dugaan banyak kalangan, karena Teje FC bukan tim yang diunggulkan dalam turnamen ini.
#CaraRakyatMenggulirkanBola