Lintas Bola

Kumanta Siap Meladeni Cinema di Lapangan Ekadura

AnakBola – Mengawali bulan Oktober 2023 Kumanta FC telah diagendakan menjalani pertandingan persahabatan (friendly match). Program ini merupakan bagian dari penguatan kapasitas tim sehingga mampu tampil kompetitif di sejumlah turnamen.

Sesuai jadwal, akhir pekan nanti mereka berjumpa Cinema. Penggawa Kumanta akan meladeni sang lawan di Lapangan Ekadura, Tanjung Morawa, kabupaten Deli Serdang, Minggu (1/10/2023) pukul 08.00 (RED)

Baca Juga:  Haus Gol, Saung Hantu Crew Kalahkan Gass FC 4-1
Tampilkan Lainnya

Artikel Lainnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button